Resep Roti Wafel bubble cokelat
Wednesday, 30 October 2013
0
comments
Wafel bubble cokelat |
Tepung terigu protein sedang 175 gram
Susu bubuk 50 gram
Gula halus 25 gram
Garam 1/4sendok teh
Baking powder 1 sendok teh
Ragi instan ½ sendok teh
Susu cair 200 ml
Kuning telur 3 butir
Pasta coklat 1 sendok makan
Mentega 35 gram,lelehkan
Bahan B Roti Wafel bubble cokelat:
Putih telur 100 ml
Gula pasir 75 gram
Cream of tar-tar 1/8 sendok teh
Bahan Is Wafel bubble cokelat:
cokelat chip 50 gram,siap pakai
Gula halus secukupnya,untuk taburan
Cara Membuat Roti Wafel bubble cokelat:
- Adonan a:kocok semua bahan kecuali tepung terigu selama 5 menit hingga lembut .
- Tambahkan tepung terigu sedikit demi sedikit ,aduk hingga tercampur rata.
- Adonan b:kocok putih telur hingga mengembang , lalu masukkan gula sedikit demi sedikit
- Bersama cream of tar-tar ,lalu kocok kembali hingga mengkilat dan kaku .
- Campur adonan b ke dalam adonan a ,aduk perlahan hingga tercampur rata.
- Diamkan adonan selama 60 menit
- Panaskan ctakan (pakai cetakan poffertjes) yang telah dioles margarine, lalu tuang adonan hingga hampir penuh
- Tambahkan isian cokelat chip secara acak, lalu tutup kembali dengan sisa adonan hingga penuh dan adonan meluber tipis diatas cetakan
- Masak diatas api kecil hingga sedikit mengering dan matang dan bisa diangkat
- Sajikan Roti Wafel Bubble Cokelat dengan gula halus
Notes:
Lama persiapan : 20 menit
Lama proses : 120 menit
Hasil jadi : 55 buah
Baca Selengkapnya ....